
Sekretaris Kehormatan PBNJ
Suhaimi Hashim seperti dikutip media lokal terbitan Kuala Lumpur, Rabu
mengumumkan kepindahan pemain Harimau Malaya tersebut setelah
mendapatkan kepastian dari klub Arema.
safee sali akan digaji johor senilai AS$15,000 (RM45,752) sebulan atau sekitar 115 juta rupiah .
Sebelum ini ketika di Pelita Jaya dan terus berpindah ke
Arema Indonesia, Safee menerima gaji bulanan sebesar Rp350 juta atau
setara 118 ribu ringgit dengan nilai kontrak bernilai dua juta ringgit
selama dua tahun hingga 2014 atau dengan kata lain nilai gaji per bulannya di arema lebih tinggi dibanding di johor.(yos)